Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2014

Kak Arif

Gambar
Pelatihan Bercerita untuk Umum Kategori Berita     - Update: 10 Oktober 2013     Oleh: Admin       KPAD Kabupaten Gunungkidul menyelenggarakan pelatihan bercerita untuk umum dengan peserta sebanyak tiga puluh orang yang berasal dari pendidik dan masyarakat umum. Pelatihan ini diadakan dalam rangka menumbuhkan kebiasaan bercerita yang sudah mulai luntur di kalangan orang tua karena pendidikan yang dikemas dalam bentuk cerita ternyata lebih mudah untuk dicerna khususnya bagi anak-anak. Dengan melestarikan tradisi bercerita atau mendongeng diharapkan dapat memberikan pendidikan berkarakter yang belakangan seperti terlupakan. Pelatihan ini diadakan selama sepuluh kali pertemuan pada bulan Oktober-Nopember 2013 dengan narasumber Pendongeng Kak Arif (Ariftyas Firitiyanto, SE). Sumber :  http://kpad.gunungkidulkab.go.id

Kak Aril

Gambar
STPI Adakan Lomba untuk Hari Ibu December 10, 2013   admin Senat Mahasiswa STPI Bina Insan Mulia akan mengadakan berbagai lomba guna memeriahkan Hari Ibu. Lomba tersebut adalah menyanyi, menggambar, dan mewarnai. Acara yang akan disemarakkan oleh pendongeng Kak Aril “Pangeran Kecil” ini akan diadakan pada 22 Desember 2013 di kampus STPI Bina Insan Mulia. Info selengkapnya bisa lihat di pamflet.  http://www.youtube.com/watch?v=5nVBrBGjGPo

Bunda Likah

Gambar
 Bunda Likah, Pendongeng Muslimah Festival Anak Sholeh 2013 Kegiatan Festival Anak Sholeh Indonesia 2013 yang dimotori oleh Badko TPA Kecamatan Sedayu dengan berbagai macam perlombaan untuk menjaring santri yang akan diikutkan pada perlombaan di tingkat kabupaten dan propinsi. Sumber :  http://bundalikah.blogspot.com/

Ucok Hasbi

Gambar
Bincang Kecil Sang Pendongeng Penulis : Toto_wirjosoemarto Satu kebiasaan di lapangan, kaki ini tak ingin berhenti melangkah sebelum lelah. Tak ingat lagi jumlah putaran, sambil melangkah dan terus menatap ke segala arah, hati ini seakan menyuruh kaki berhenti di satu titik beberapa langkah di depan. Sambil bersapa ria dengan kenalan dan tanpa diduga saya menemukan seorang yang selama beberapa bulan belakangan ini ingin ditemui. Gaya dan penampilan sang pendongeng anak yang pernah didaulat untuk bercerita di depan 11.000 murid Taman Kanak-kanak ini di satu obyek wisata sejarah, benteng van der Wijck, masih sama seperti sedia kala. Ceria dan apa adanya. Memang tak sepolos saat pertama bertemu di arena Gelar Panggung Teater I, Ucok Hasbie ,  nama panggilan di komunitas pekerja seni teater Kebumen buat sang pendongeng yang bernama asli Hasbilah Rifa’i ini. Menu pembuka obrolan tentu soal kesehatan…

Ustad Wuntad WS

Gambar
Tabligh Akbar Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW hari Ahad Ba’da Isya di Masjid Agung Ibnu Batutah bersama Ust. Wuntad WS (Pendongeng Nasional) Ahad, 12 Januari 2014 mulai sholat Isya’ berjamaah di Masjid Agung Ibnu Batutah Nusa Dua Hayooo Remaja mana remaja, besok ba’da coffe break kajian subuh kerja bakti lo.. Pake seragam batik ijo kalo g ada pake baju putih, Jadilah panitia yg baik di hadapan anak2, krn klo bukan mereka yg meneruskan perjuangan Rasulullah.. Siapa lagi??